
Pengakuan Saksi Kenalkan Djoko Tjandra ke Pinangki di Malaysia
Rahmat menceritakan awal mula Pinangki Sirna Malasari dan Joko Soegiarto Tjandra alias Djoko Tjandra bertemu. Rahmat mengaku membantu keduanya untuk bertemu.
Rahmat menceritakan awal mula Pinangki Sirna Malasari dan Joko Soegiarto Tjandra alias Djoko Tjandra bertemu. Rahmat mengaku membantu keduanya untuk bertemu.
Rekan Pinangki Sirna Malasari dan Djoko Tjandra, Rahmat mengaku pernah 'diatur' oleh Pinangki saat hendak diperiksa oleh Jamwas Kejagung.
Dakwaan jaksa menyebut Irjen Napoleon meminta Rp 7 miliar ke Djoko Tjandra untuk diberikan ke petingginya. Polri menjelaskan itu dari keterangan tersangka lain.
KPK menanggapi pihak yang meminta agar penanganan perkara korupsi Djoko Tjandra diambil alih setelah terbitnya Perpres Supervisi.
Irjen Napoleon-Brigjen Prasetijo disebut 'rebutan' jatah uang suap kasus red notice Djoko Tjandra. NasDem menilai peristiwa itu sangat miris dan memprihatinkan.
Belum tuntas rentetan perkara hukum kini Joko Soegiarto Tjandra alias Djoko Tjandra juga terbelit urusan utang.
Kejari Jakarta Selatan telah melihpahkan berkas perkara dan bukti ke pengadilan tipikor Jakpus. Dua Jenderal Polri yang terlibat akan segera disidang.
Bareskrim melimpahkan tahap II perkara penghapusan red notice Djoko Tjandra ke Kejari Jaksel. 2 jenderal polisi yang jadi tersangka datang memakai baju tahanan.
Bareskrim Polri bakal melimpahkan tahap II perkara red notice Djoko Tjandra ke Kejari Jaksel. Dua jenderal polisi yang jadi tersangka hadir di Kejari.
Jaksa menilai Brigjen Prasetijo Utomo telah merugikan institusi Polri terkait surat perjalanan palsu Djoko Tjandra. Hal itu dituangkan dalam dakwaan.