
Kabut Asap Sampai ke Singkawang Kalbar, Siswa SD Diliburkan 2 Hari
Siswa SD diliburkan karena kualitas udara kota memburuk akibat asap kebakaran hutan dan lahan.
Siswa SD diliburkan karena kualitas udara kota memburuk akibat asap kebakaran hutan dan lahan.
Sejumlah penerbangan yang menuju Pontianak belum diizinkan mendarat.
Sjumlah penerbangan di Bandara Supadio, mengalami penundaan akibat kabut asap.
Kepala BNPB Doni Monardo menyoal ketidakhadiran pejabat daerah dalam rapat membahas karhutla, Kemendagri mengecek alasan ketidakhadiran tersebut.
Presiden Jokowi ditagih janji mencopot pejabat TNI/Polri yang tak bisa mengatasi karhutla. Istana mengatakan saat ini penanganan karhutla sedang berlangsung
Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion (P3E) Regional Sumatera menyebut kualitas udara di Pekanbaru sudah level berbahaya akibat karhutla.
Menko Polhukam Wiranto mengatakan metodologi pemantaun kualitas udara yang dilakukan Singapura dan Indonesia berbeda.
Kebakaran hutan terjadi di kawasan Sumatera dan Kalimantan. Asapnya mengganggu rakyat banyak. Bom air (water bombing) belum mampu memadamkan api.
Warga Kota Palangka Raya, Kalimantan melaksanakan salat istisqa memohon doa kepada Allah SWT agar menurunkan hujan.
Siswa-siswa diliburkan sejak hari ini hingga 14 Agustus 2019. Mereka masuk kembali pada hari Kamis (15/8).