
Viral Pria Disebut Jual Ginjal Demi Beli Mobil Mewah, Ternyata Ini Faktanya
Seorang pria bernama Phillip Hill sempat menjadi viral setelah dirinya membagikan sebuah unggahan di Facebook yang menyatakan bahwa dia menjual ginjalnya.
Seorang pria bernama Phillip Hill sempat menjadi viral setelah dirinya membagikan sebuah unggahan di Facebook yang menyatakan bahwa dia menjual ginjalnya.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menanggapi kabar seorang pria asal Klaten yang berniat menjual ginjal setelah dirumahkan gegara pandemi virus Corona.
"Harapan keluarga, suami saya pulang. Jangan jual ginjal. Itu bukan cara yang tepat sebab bukan solusi terbaik dan masih ada solusi lain," kata istri Larrry.
Pengurus kampungnya tak mengira, Larry nekat menawarkan ginjalnya pada saat dirumahkan dari pekerjaan akibat pandemi.
Frans Larry Oktavianus (43) berjalan kaki sambil membawa poster di pundak dan punggungnya menawarkan ginjalnya untuk dijual.
Rahmat, pria yang nekat menjual ginjal untuk biaya pengobatan anaknya diberi bantuan Pemprov Sumut berupa uang dan dibantu mengurus KIS.
"Berapa kamu mau jual? Ayo kita ke pengadilan. Kamu macam nggak punya Tuhan," jelasnya menirukan ucapan Gubsu Edy.
Rahmat, warga Gang Bogel, dusun XVI, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, nekat mau menjual ginjal demi membiayai pengobatan anaknya.
Suami Sumiati terkena penyakit komplikasi, yakni penyakit jantung, penyempitan tulang pinggang, dan hipertensi.
Pria asal China ini memutuskan untuk menjual ginjalnya demi membeli iPhone. Tapi, setelah menjual ginjalnya ia mengalami hal memilukan dan gangguan kesehatan.