
Wah! Ikan Kakap Tertua Dunia Umurnya 81 Tahun
Penemuan terbaru datang dari Australia Barat. Peneliti di sana temukan ikan kakap lansia.
Penemuan terbaru datang dari Australia Barat. Peneliti di sana temukan ikan kakap lansia.
Jika pemerintah tidak mengatur penjualan ikan-ikan ini maka populasinya bisa berkurang drastis. Lalu apa saja yang bisa dilakukan pemerintah?