
Jelang Ramadhan, Harga Daging Sapi di Purwakarta Naik!
Jelang Ramadhan, harga daging sapi di Purwakarta melonjak. Awalnya Rp 135 ribu, naik menjadi Rp 160 ribu/kg. Alasannya, kiriman daging terbatas.
Jelang Ramadhan, harga daging sapi di Purwakarta melonjak. Awalnya Rp 135 ribu, naik menjadi Rp 160 ribu/kg. Alasannya, kiriman daging terbatas.
Harga daging sapi kembali merangkak naik di pasar wilayah Kota Bekasi, Jawa barat. Harga daging sapi mencapai Rp 180 ribu per kilogramnya per hari ini (12/4).
Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Syailendra mengatakan, harga daging sapi ditargetkan maksimal berada di kisaran Rp 135.000-140.000/Kg
"Terkait harga, kami pernah berdiskusi dengan Pak Asnawi (Ketua Dewan Pimpinan Pusat Asosiasi Pedagang Daging Indonesia/APDI), mohon bisa Rp 135.000/Kg,"
Harga daging sapi diprediksi naik jelang Ramadhan dan hari raya Idul Fitri. Untuk saat ini harga daging sapi dijual Rp 120.000-125.000 per kg.
Menteri Perdagangan (Mendag) Muhammad Lutfi memprediksi harga daging sapi dan kerbau akan naik selama bulan suci Ramadhan dan lebaran Idul Fitri nanti.
Pasokan daging sapi di Indonesia sempat langka pada pertengahan Januari 2021 karena pedagang mogok jualan.
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memberi penjelasan terkait tinggi harga daging sapi beberapa waktu lalu. Seperti apa penjelasannya?
Di balik polemik harga daging sapi beberapa waktu lalu, sebenarnya Indonesia punya potensi besar untuk bisa keluar dari lingkaran setan impor.
Harga daging sapi di Jakarta dan Jabar masih tinggi. Kondisi itu membuat harga sapi di pasar hewan Kota Probolinggo naik di kisaran Rp 1-2 juta per ekor.