
Momen Massa Buruh Duduki Kantor Gubernur Banten
Sejumlah massa buruh yang demonstrasi soal kenaikan UMK terobos kantor Gubernur Banten Wahidin Halim dan menduduki ruang kerjanya, Rabu (22/12).
Sejumlah massa buruh yang demonstrasi soal kenaikan UMK terobos kantor Gubernur Banten Wahidin Halim dan menduduki ruang kerjanya, Rabu (22/12).
"Biarin aja dia mogok, biarin, biar mengekspresikan ketidakpuasan. Tapi paling tidak ke pengusaha saya bilang, ya kalian cari tenaga kerja baru,"
Gubernur Banten Wahidin Halim sudah menandatangani perpanjangan PPKM Level 3. Dia membuat surat edaran ke masing-masing daerah dalam menghadapi libur nataru.
Semua pihak diminta tetap waspada penyebaran COVID-19, khususnya di libur akhir tahun, meski saat ini kasus Corona melandai di Banten.
Raden Aria Wangsakara resmi ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional pada 10 November 2021.
Gubernur Banten Wahidin Halim mengaku tidak masalah namanya disebut dalam sidang kasus korupsi hiban ponpes yang rugikan negara Rp 70 miliar.
Pemprov Banten melalui BKD buka suara soal LHKPN Gubernur Banten Wahidin Halim yang nilainya tidak berubah selama tiga tahun.
Gubernur Banten Wahidin Halim selama tiga tahun menjabat tidak pernah berubah. Bagaimana respons pengamat?
Setiap penyelenggara negara wajib melaporkan harta kekayaannya. Berapa nilai kekayaan Gubernur Wahidin Halim?
Korupsi hibah ke ponpes oleh Pemprov Banten tahun 2018-2020 merugikan keuangan negara Rp 70 miliar. Jaksa menyebut-nyebut peran Gubernur Banten Wahidin Halim.