
10 Foto Gaya Hijab Mulan Jameela Saat Wisuda S-1, Banjir Pujian Netizen
Mulan Jameela menjalani wisuda dan menyandang gelar sarjana di usia 43 tahun. Penampilan dan gaya hijab Mulan mendapatkan pujian dari warganet. Seperti apa?
Mulan Jameela menjalani wisuda dan menyandang gelar sarjana di usia 43 tahun. Penampilan dan gaya hijab Mulan mendapatkan pujian dari warganet. Seperti apa?
Momen tersebut tentu ditunggu sang istri Mulan Jameela yang memakai gamis dan dipadukan dengan tas Balenciaga.
Mulan Jameela sudah hampir tiga bulan ini menjadi anggota DPR. Penampilannya saat ngantor di Gedung DPR kerap jadi sorotan. Seperti apa?