
Bertemu PM Jepang, Jokowi Minta MRT Jakarta Hingga Masela Dikebut
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Jepang mempercepat proyek MRT Jakarta hingga Masela saat bertemu Perdana Menteri (PM) Fumio Kishida.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta Jepang mempercepat proyek MRT Jakarta hingga Masela saat bertemu Perdana Menteri (PM) Fumio Kishida.
Angkatan bersenjata Jepang akan berpartisipasi untuk pertama kalinya dalam latihan militer gabungan Garuda Shield yang digelar di Indonesia bulan depan.
Presiden Joko Widodo mendapat upacara penyambutan khusus atau Special Guard of Honour saat tiba di Tokyo pada Rabu (27/7). Bentuk rasa hormat Jepang.
Presiden Joko Widodo menemui Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida di Tokyo, Jepang, Rabu (27/7). Kunjungan Jokowi dilakukan usai sebelumnya bertandang ke China.
Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida pada Jumat (8/7) mengutuk penembakan mantan perdana menteri Jepang Shinzo Abe. Fumio terlihat sangat emosional.
Pemilu majelis tinggi di Jepang hari Minggu (10/07) memperebutkan 125 kusi. Partai LDP dari PM Fumio Kishida diprediksi memenangkan sedikitnya 60 kursi.
Presiden Jokowi menerima kunjungan PM Jepang Fumio Kishida. Pertemuan keduanya akan membahas sejumlah hal kerja sama bilateral hingga berbagai isu dunia.
Gempa bermagnitudo (M) 7,3 mengguncang wilayah Fukushima dan Miyagi, Jepang. Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida keluarkan tiga instruksi.
Perdana Menteri Fumio Kishida menang pemilihan umum parlementer di Jepang, Minggu (31/10). Kishida diketahui meraup 293 kursi dan merebut suara mayoritas.
Para pemilih menyalurkan hak suara dalam pemilu majelis rendah di Jepang. Partai LDP pimpinan PM Fumio Kishida dilaporkan meraup kursi mayoritas.