
Liga Inggris: Kalahkan Leicester, Everton Keluar dari Zona Degradasi
Everton berhasil keluar dari zona degradasi untuk sementara waktu, setelah mengalahkan Leicester City 2-1 di Liga Inggris.
Everton berhasil keluar dari zona degradasi untuk sementara waktu, setelah mengalahkan Leicester City 2-1 di Liga Inggris.
Everton vs Chelsea akan bermain malam ini, Minggu (1/5) malam WIB. The Blues tidak akan setengah hati untuk mendulang tiga poin dari timnya Frank Lampard!
Mantan wasit Mark Clattenburg menjelaskan mengapa Everton tak dapat penalti lawan Liverpool. Kala itu, Anthony Gordon terjatuh berduel dengan Joel Matip.
Frank Lampard kena batunya usai menyindir kepemimpinan wasit di Derby Merseyside. FA bakal meminta penjelasan soal komentar Lampard itu.
Frank Lampard mengklaim Everton seharusnya mendapat penalti saat dikalahkan Liverpool. Lampard menilai keputusan akan berbeda jika Mohamed Salah yang dilanggar.
Everton terperosok juga ke zona degradasi, setelah kalah dari Liverpool. Sisa enam laga di Liga Inggris, bisakah Frank Lampard persembahkan kemenangan?
Frank Lampard menyindir Stadion Anfield usai Everton dikalahkan Liverpool. Menurutnya, susah buat tim lawan mendapat penalti di markas The Reds.
Frank Lampard dulu cuma 18 bulan jadi manajer Chelsea, yang cepat dipecat. Kini sepertinya, hal itu akan berulang di Everton.
Everton berada di jurang degradasi. Manajer barunya, Frank Lampard kurang bertaji dan lawan-lawan terakhirnya di Liga Inggris berat-berat semua!
Nasib Everton yang berjuang di papan bawah disorot Victor Anichebe. Mantan penyerang The Toffees itu meminta Frank Lampard segera dipecat.