
10 Tahun Berkarya, Desainer Monica Ivena Rilis Koleksi 'Resilience'
Tanpa terasa, 10 tahun sudah desainer Monica Ivena berkarya. Untuk merayakan pencapaian tersebut, ia memperkenalkan koleksi terbaru bertajuk 'Resilience'.
Tanpa terasa, 10 tahun sudah desainer Monica Ivena berkarya. Untuk merayakan pencapaian tersebut, ia memperkenalkan koleksi terbaru bertajuk 'Resilience'.
Pasangan desainer Sebastian Gunawan dan Cristina Panarese tetap berkarya di tengah pandemi. Koleksi The Fairies' Ball menjadi persembahan teranyar mereka.
JFW 2021 akan digelar secara virtual. Ajang ini juga akan menjadi perheletan fashion pertama di TikTok.
Desainer Sapto Djojokartiko baru saja merilis karya terbarunya secara virtual. Apa saja tantangannya?
Berlangsung pada 16-17 Agustus, Nusantara Fashion Festival 2020 diklaim sebagai perhelatan mode virtual dalam skala nasional.
Delapan nakes dari Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr Sardjito menggunakan APD untuk tampil di atas catwalk. Mereka berlenggak-lenggok layaknya model.
Scarf Media kembali mengadakan Muslimah Creative Stream Fest Vol 2 2020 pada 26-28 Juni 2020 dengan tema New Normal Is Normal.
Brand lingerie Bluebella menggelar fashion show virtual. Brand berbasis di Inggris itu merekrut 200 wanita yang catwalk di rumah masing-masing.