
EA Sports Jago Banget Ramal Juara Piala Dunia
Juara di dua edisi Piala Dunia terakhir sukses diterka oleh EA Sports lewat simulasi game FIFA.
Juara di dua edisi Piala Dunia terakhir sukses diterka oleh EA Sports lewat simulasi game FIFA.
Dari hadirnya kompetisi dan gameplay baru hingga duo pemain bintang di sampulnya, berikut sejumlah hal baru di FIFA 19.
Pertandingan Piala Dunia 2018 digelar sebentar lagi. Salah satu pengembang game olahraga terbesar, EA Sports pun memprediksi tim Eropa juaranya. Siapa?
Salah satu pengembang game olahraga terbesar, EA Sports, mengeluarkan prediksinya terhadap kejuaraan Piala Dunia 2018.
EA Sports merilis daftar para pemain terbaik dunia yang mengisi line-up team of the year untuk FIFA 18. Ronaldo dapat nilai 99, sementara Messi 98. Lainnya?