
Dewi Sandra Dikabarkan Mulai Lirik Program Bayi Tabung
Tujuh tahun menikah, Dewi Sandra dan sang suami masih belum dikaruniai momongan. Benarkah kini ia dan suami mulai melirik program bayi tabung?
Tujuh tahun menikah, Dewi Sandra dan sang suami masih belum dikaruniai momongan. Benarkah kini ia dan suami mulai melirik program bayi tabung?
Tak terasa sudah enam tahun Dewi Sandra memutuskan untuk berhijab. Saat itu pula, penyanyi 39 tahun itu mantap mendalami ilmu agama.
Dewi Sandra merasa begitu bersalah pada mendiang kedua orang tuanya. Ia mengaku pernah berbuat kesalahan hingga membuat mereka menangis dan kecewa.
Dewi Sandra tak sanggup mengungkapkan dosa-dosa masa lalunya. Ia bahkan menyebut hal itu sangat kelam dan hitam sehitam-hitamnya.
Bintang sinetron 'Catatan Hati Seorang Istri' ini mengaku sudah tidak pernah lagi membeli baju baru untuk Lebaran.
Dewi Sandra kini sudah fokus untuk berhijrah dengan memperdalam agama Islam. Penyanyi sekaligus aktris itu bahkan mengaku menyesal dengan perilaku di masa lalu.
Kehadiran bulan Ramadan tinggal menghitung hari. Banyak selebriti pun telah melakukan persiapan menyambut bulan suci ini, termasuk Dewi Sandra.
Untuk bisa berkomunikasi dan akrab dengan saudara-saudara tuna rungu, Dewi Sandra belajar bahasa isyarat.
Dewi Sandra berbagi pengalaman saat dirinya berproses hijrah. Tertarik untuk hijrah? Ini langkah pertama yang harus dilakukan menurut Dewi Sandra.
Dewi Sandra dan Tatjana sering disebut bidadari, karena tak hanya punya paras manis tapi hati yang cantik. Berikut beda gaya mereka berdua.