
Pembeli Ngibrit! Harga Daging Sapi di Jakarta Tembus Rp 150 Ribu
Menjelang Lebaran 2022 harga daging sapi di pasar tradisional melonjak naik mencapai Rp 150 ribu per kilogram.
Menjelang Lebaran 2022 harga daging sapi di pasar tradisional melonjak naik mencapai Rp 150 ribu per kilogram.
Sekelompok anak-anak usia SD mendatangi peternakan sapi. Mereka justru merasa sedih ketika mengetahui bahwa sapi ini akan disembelih untuk diambil dagingnya.
Harga daging sapi di Kabupaten Sumenep terus merangkak naik. Jelang lebaran, per kilogram daging sapi dihargai Rp 130 ribu.
Pedagang beralasan harga naik lantaran pasokan yang menipis. Harga diperkirakan terus naik hingga lebaran.
Memasuki bulan Ramadan 2022, sejumlah bahan pokok di pasar tradisional telah mengalami lonjakan harga. Harga daging sapi dan ayam pun juga ikut melonjak naik.
Satgas Pangan Polri mengungkap kebutuhan pokok seperti gula, daging sapi dan kedelai ternyata masih impor.
Harga daging sapi tembus Rp 150 ribu/kg jelang Ramadhan. Contohnya di Pasar Rangkasbitung, Lebak.
Harga daging sapi di Kota Bandung, Jawa Barat naik jelang Ramadan. Disdagin Kota Bandung mencatat harga daging sapi hampir mencapai Rp 140 ribu per kilogram.
Harga daging sapi saat ini berada pada kisaran Rp 130.000-140.000 per kilogram (kg). harganya bisa naik lagi menjelang Lebaran.
Selain daging 'primary cut' seperti sirloin dan tenderloin, bagian 'secondary cut' juga enak jadi hidangan lezat dengan bumbu lokal. Ada flank dan shank.