
Maskapai HK Express Setop Penerbangan Sampai Akhir April
Maskapai berbiaya rendah (low-cost) asal Hong Kong, HK Express memutuskan untuk menghentikan seluruh penerbangan sampai akhir April akibat Corona.
Maskapai berbiaya rendah (low-cost) asal Hong Kong, HK Express memutuskan untuk menghentikan seluruh penerbangan sampai akhir April akibat Corona.
Maskapai penerbangan Hong Kong, Cathay Pacific, membatalkan hampir seluruh penerbangannya. Seminggu Cathay hanya menerbangkan 3 penerbangan ke 12 destinasi.
Cathay Pacific merupakan maskapai penerbangan yang memiliki dapur katering terbesar di dunia. Setiap harinya dapur ini sajikan ribuan makanan untuk penumpang.
Inilah harga tiket pesawat dengan tujuan favorit dan ditawarkan Cathay Pacific Travel Fair 2020. Tiket ini untuk perjalanan hingga tahun 2021.
Maskapai Cathay Pacific menggelar travel fair di Jakarta dengan menggandeng berbagai agen travel. Acara itu sepi pengunjung ketimbang sebelumnya.
Maskapai Cathay Pacific meminta pegawainya untuk cuti selama 3 minggu tanpa bayaran karena virus corona. Jumlah penerbangan pun akan dikurangi.
Maskapai penerbangan Hong Kong, Cathay Pacific Airways, meminta 27 ribu pegawainya untuk mengambil cuti tanpa gaji.
Nasib apes menimpa 2 traveler asal Selandia Baru. Mereka ditahan di Hong Kong hanya gara-gara alat menangkap ikan.
Belasan pramugari Cathay Pacific dijatuhi hukuman skorsing gara-gara ditemukan 13 tabung oksigen kosong di pesawatnya. Mereka dianggap lalai dan melanggar SOP.
Maskapai Cathay Pacific memperingatkan para pegawainya bahwa mereka terancam dipecat jika ikut dalam unjuk rasa di Hong Kong.