
Vaksinasi COVID-19 Dosis Kedua, Bupati Sumedang: Alhamdulillah Lancar
Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir menerima suntikan vaksin COVID-19 tahap kedua di Puskesmas Situ, Kelurahan Situ, Jumat (12/2/2021).
Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir menerima suntikan vaksin COVID-19 tahap kedua di Puskesmas Situ, Kelurahan Situ, Jumat (12/2/2021).
Pemkab Sumedang masih melakukan proses pemindahan pengungsi akibat longsor di Dusun Bojong Kondang, Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung.
Pemerintah Kabupaten Sumedang melakukan penghijauan di lokasi longsor Cimanggung yang menewaskan 40 orang.
Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir mengakui jika kondisi di perumahan Pondok Daud yang di Cimanggung tidak layak dijadikan tempat tinggal.
Pemerintah Kabupaten Sumedang melalui Dinas Koperasi, UKM, Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Sumedang menyerahkan sebanyak 26 unit warung pintar.
"Banyak faktor (terjadinya lonjakan kasus positif COVID-19), ada libur panjang kemarin dan ada juga karena pandemic fatigue," kata Bupati Sumedang Dony.
Beberapa pekan terakhir, jumlah kasus penyebaran COVID-19 di Kabupaten Sumedang mengalami lonjakan. Kabupaten Sumedang saat ini zona orange COVID-19.
"Jika isi dalam Perbup Sumedang tentang AKB dipenuhi, selama menjalankan protokol kesehatan, pesertanya setengah dari kapasitas ya tentunya akan kita izinkan,"
"Kebijakan dari pusat akan kami follow up, yaitu (sekolah tatap muka) Januari. Saat ini kami sedang persiapkan secara matang sarana prasarana sekolah," ucapnya.
Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir meresmikan Gerai UMKM "Gempita" di Tangjungkerta. Ini adalah gerai UMKM ke-9. Targetnya seluruh kecamatan punya gerai.