
Puncak 1 Abad NU Sisakan 600 Ton Sampah, Gus Muhdlor: Sudah Teratasi 80%
Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor memerintahkan ASN untuk terjun membantu Petugas Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan bersih-bersih sampah sisa Puncak 1 Abad NU.
Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor memerintahkan ASN untuk terjun membantu Petugas Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan bersih-bersih sampah sisa Puncak 1 Abad NU.
Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor terlihat rehat sejenak untuk melepas lelah sambil dipijat seorang Banser. Saat itulah humor itu dia lontarkan.
Sekolah di Sidoarjo akan diliburkan saat perayaan Harlah 1 Abad NU di GOR Delta. Hal itu tertuang dalam SE yang dikeluarkan oleh Bupati Ahmad Muhdlor Ali.
Selama 2 tahun terakir, ada 4 kepala daerah di Jatim yang ditangkap KPK. Terbaru ada nama Bupati Bangkalan R Abdul Latif Amin Imron, siapa 3 lainnya?
Bupati Sidoarjo menyatakan dampak puting beliung paling parah ada di 5 RT yang ada di RW 6 Dusun Mlaten, Sidokepung. Rumah yang rusak berat ada di RT 23.
Balai RW 6 Dusun Mlaten menjadi tempat penampungan sementara bagi warga yang atap rumahnya rusak ditiup puting beliung. Listrik di lokasi masih padam.
Proyek betonisasi di ruas Panjunan-Suko ditarget rampung September ini. Progres diklaim sudah sesuai target yakni 74 persen saat pengerjaan di minggu ke-21.
Sejumlah proyek perbaikan jalan dan betonisasi dicek Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor. Itu dilakukan agar sesuai dengan perencanaan dan selesai tepat waktu.
Gus Muhdlor dinilai memiliki pandangan dan semangat yang sama dengan Bung Karno dalam membangun bangsa Indonesia.
Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali memberikan apresiasi kepada pemain dan tim official Deltras FC yang lolos ke Liga 2 setelah mengalahkan Persedikab Kediri.