Pengendara di Polman, Sulbar tewas setelah motor yang dikendarainya menabrak truk sedang terparkir di jalanan. Polisi menduga korban mengantuk saat berkendara.
Seorang pengendara sepeda motor di Polman, Sulbar, tewas setelah menabrak truk parkir di pinggir jalan. Korban diduga dalam kondisi mengantuk saat mengemudi.
Kondisi pikap pengangkut 27 pekerja perkebunan kentang terbalik di jalur Ijen, Bondowoso, mengalami penyok. Selain penyok di atap, juga baret di bagian bodi.