detikJatim
Ratusan Monyet Liar 'Serang' Perkampungan Warga di Malang
Ratusan monyet masuk di pemukiman warga Desa Mangliawan, Kec Pakis, Kab Malang. Habitat monyet-monyet ini sebelumnya berada di Taman Wisata Air Wendit.
Selasa, 24 Mei 2022 11:39 WIB







































