Polisi mengirim dua tangki air bersih ke Dusun Mengeng Selatan, Pasuruan, untuk membantu warga yang kesulitan akibat kekeringan. Warga menyambut antusias.
Penemuan kerangka manusia dalam pohon aren di Sergai mengguncang warga. Polisi selidiki identitas dan penyebab kematian, terkait hilangnya anak dua tahun lalu.
Meski sudah merumput lagi, Jude Bellingham tak dipanggil Timnas Inggris untuk melakoni dua laga di depan. Nasib serupa diterima Jack Grealish dan Phil Foden.
Kelompok pemuda terlibat tawuran di Kecamatan Medan Belawan, Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut). Dalam peristiwa itu, ada dua rumah warga yang terbakar.
Pelatih AC Milan Masimiliano Allegri dinobatkan sebagai Pelatih Terbaik Serie A bulan September. Rossoneri meraih hasil sempurna di liga selama bulan lalu.