Sebanyak 23 konsumen tertipu developer perumahan di Pondok Kacang Barat, Pondok Aren, Tangsel. Total kerugian para korban ditaksir mencapai Rp 18 miliar.
Subvarian Omicron XBB sudah masuk Indonesia, varian ini belakangan dikhawatirkan memicu peningkatan kasus. Singapura kembali mencatat lonjakan akibat XBB.
Ironi 4 wanita asal Sukabumi, Jawa Barat yang terjebak bisnis prostitusi. Berharap dapat pekerjaan layak, tapi malah terjerembap ke lembah prostitusi di Papua.
Selesai sudah proses persidangan I Gede Aryastina alias Jerinx 'SID' terkait kasus pengancaman Adam Deni Gearaka. Hari ini, Jerinx divonis 1 tahun penjara.