detikJateng
Mulai Besok! Ini Jadwal Lengkap Final Four Proliga 2023 Seri Solo
Seri ketiga Final Four PLN Mobile Proliga 2023 digelar di Gor Sritex Arena, Kota Solo mulai Kamis-Minggu (9-12/3) mendatang. Ini jadwal lengkapnya.
Rabu, 08 Mar 2023 17:09 WIB