Sebanyak 1.849 orang akan berebut kursi DPRD Jawa Barat dalam Pileg 2024 mendatang. dari 18 partai politik yang ada, tidak semua memenuhi kuota maksimal DCT.
Mantan Wagubsu Musa Rajekshah masuk DCT anggota DPR RI untuk dapil Sumut 1. Masuknya Ijeck membuat persaingan antarcaleg di dapil tersebut semakin ketat.
Ada 10 pembina TKN Prabowo-Gibran. Selain Habib Luthfi dan Wiranto, ada nama 2 mantan ketua umum partai. Berikut ini daftar pembina TKN Prabowo-Gibran.
Politisi PDIP Masinton Pasaribu berdebat panas dengan Ketua DPP PAN Saleh Partaonan Daulay terkait putusan Mahkamah Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK).
Elektabilitas PDIP menempati posisi teratas menurut survei Charta Politika Indonesia terbaru. Sementara itu, elektabilitas PSI hanya menyentuh angka 0,9 persen.