Heboh Kepala Lapas Kelas II A Parepare, Sulawesi Selatan Zainuddin dituding melakukan pelecehan seksual terhadap seorang wanita yang merupakan warga binaan.
Sebanyak 1.344 napi di Lapas Kelas II A Bulak Kapal, Bekasi, mendapat remisi Idul Fitri. Sebanyak 15 napi di antaranya langsung dinyatakan bebas pada hari ini.
Eva Yuliana menyoroti pengurangan hukuman dan eksekusi Pinangki. Eva mengaku akan mendalami soal eksekusi Pinangki dalam rapat Komisi III DPR mendatang.