detikJabar
Steward Korban Pengeroyokan di SJH Maafkan Pelaku: Kita NKRI
Irfan Nurbani, steward yang dikeroyok Bobotoh usai laga Persib vs Persija, dirawat di RSUD Otista. Ia memaafkan pelaku dan berharap kejadian ini tak terulang.
Rabu, 25 Sep 2024 14:56 WIB