Apple tidak lagi menyertakan stiker dalam kotak iPhone 16 untuk mendukung keberlanjutan. Kini, hanya kabel USB-C dan petunjuk penggunaan yang disertakan.
Menteri Rosan Roeslani meminta Apple berinvestasi Rp 15 triliun di Indonesia. Ia menilai investasi Apple saat ini masih kecil dan berharap ada komitmen resmi.
Pemerintah Indonesia meminta Apple berinvestasi USD 1 miliar atau Rp 16 triliun untuk menjual iPhone 16. Pemerintah menunggu respons Apple dalam seminggu ini.
Antrean fanboy Apple mengular saat iPhone 16 resmi dirilis di China pada Jumat (20/9). Lalu, apa alasan mereka memilih membeli iPhone 16? Simak berikut ini...