Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam sebut antibodi vaksinasi Covid-19 paling lama bertahan 1 tahun. Kemenkes pun diminta lanjutkan vaksinasi booster.
Pemerintah akan memperluas cek kesehatan gratis (CKG) dengan melibatkan komunitas dan klinik, untuk meningkatkan partisipasi masyarakat secara bertahap.