Pabrikan mobil asal China, Geely, pekan ini meluncurkan produk terbarunya. Sebuah SUV yang dilengkapi fitur-fitur canggih, dan (diklaim) bisa menangkal corona.
Pabrikan mobil asal Jepang, Lexus, resmi meluncurkan mobil listrik terbaru mereka pada ajang Gaikindo Jakarta Autoweek (GJAW) 2023, yakni All New Lexus RZ.