detikFinance
Tekor APBN Jadi Beban Pemerintah 10 Tahun ke Depan
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan defisit APBN tahun 2020 yang melebar ke 6,34% akan menjadi beban pemerintah selama 10 tahun ke depan.
Kamis, 18 Jun 2020 21:10 WIB