Ketua DPD RI Sultan Bachtiar mendukung penambahan Wamendagri menjadi 3 orang. Ini untuk memperkuat perhatian pemerintah terhadap daerah dan pembangunan merata.
Kapolda Metro Jaya, Irjen Asep Edi, menggelar makan siang dengan pedagang kopi di Monas untuk memperkuat sinergi menjaga keamanan Jakarta bersama masyarakat.
Polri meraih peringkat dua kualifikasi Informatif kategori Lembaga Negara dan Non-Kementerian dalam Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik (KIP) 2024.