Kabar tak sedap datang dari Carl Lentz, mantan penasihat spiritual Justin Bieber. Ia dipecat sebagai pendeta setelah muncul rumor tentang perselingkuhannya.
Fenomena panic buying terkait pandemi corona tak cuma di pasar offline, melainkan juga di ecommerce. Hand Sanitizer misalnya, penjualannya meningkat 500%.
Suspek virus corona 2019-nCoV bermunculan di beberapa wilayah Indonesia, namun hingga saat ini belum ada satupun yang positif. Kondisi ini dinilai membanggakan.
Queen akan muncul dalam perangko di Inggris pada Juli 2020. Hal itu merupakan penghormatan karena tahun ini, band tersebut merayakan 50 tahun karier mereka.