Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menghadiri pembukaan masa pengenalan lingkungan Sekolah Rakyat Menengah Atas 34 di Kabupaten Lebak, Banten.
Gus Ipul juga mengajak Pemuda Katolik berperan aktif memperkuat nilai kebangsaan, solidaritas sosial, serta mendukung program-program pengentasan kemiskinan