Kasus COVID-19 di Indonesia per Rabu (10/5/2023) bertambah 1.768 kasus baru. Kasus aktif juga meningkat dari hari sebelumnya, ada penambahan 451 pasien.
Belakangan pengobatan Ida Dayak viral, mengklaim bisa menyembuhkan berbagai penyakit. Sebelumnya ada juga beberapa pengobatan alternatif pernah viral di RI.
Cabai merah kerap menjadi penyumbang inflasi volatile goods. Perlu disikapi dengan beberapa kebijakan di antaranya konektivitas antarwilayah dan subsidi pupuk.