Polisi masih menyelidiki kasus pemuda di Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat, Abdul Halid yang diduga menghina ulama dan nabi. Kejiwaan Abdul Halid diperiksa.
Sejak seminggu terakhir, warga di Maritengngae, Sidrap, Sulsel, resah atas isu makhluk jadi-jadian yang mereka sebut 'parakang'. Polisi minta warga tenang.
Saat Shopee Liga 1 2020 sedang dihentikan sementara, Persik Kediri justru ditinggal manajernya. Manajer tim, Benny Kurniawan, mengundurkan diri dari jabatannya.
Gubernur Papua Lukas Enembe mengajukan penundaan ke pemerintah pusat terkait pelaksanaan PON XX. Hal ini seiring berbagai pertimbangan dampak wabah virus corona
Rommy terbukti berkongkalikong dengan mantan Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin berkaitan dengan jual-beli jabatan di Kementerian Agama (Kemenag).