Beredar video anggota F-PD Benny K Harman yang dipotong seolah mendukung UU Ciptaker. Benny mengaku mengetahui siapa yang telah menyebarkan potongan video itu.
Kabar 18 anggota DPR terjangkit positif Corona menyedot perhatian Gubernur DKI Anies Baswedan. Anies meminta gedung tempat anggota dewan bekerja ditutup 3 hari.
RUU Cipta Kerja resmi disahkan di rapat paripurna DPR hari ini. DPR, pemerintah dan DPD sebelumnya telah sepakat RUU Cipta Kerja dibawa ke rapat paripurna.