Berita terpopuler di Jawa Tengah sepekan kemarin di antaranya tentang Solo zona hitam Corona dan tewasnya seorang pemuda di Sukoharjo akibat ditembak Densus 88.
Ketiga teroris ditangkap di kota berbeda. Seorang ditangkap di Semarang Utara, Semarang. Sedangkan dua orang terduga teroris lain ditangkap di Simo, Boyolali.
Densus 88 mendatangi sebuah rumah di Perumnas Mojopurno di Kecamatan Wungu, Madiun. Rumah itu diduga milik keluarga pelaku penyerangan Wakapolres Karanganyar.