Penutupan Gedung Blok G Balai Kota DKI dimulai Kamis (17/9) hingga Sabtu (19/9). Penutupan dilakukan karena ada dua pejabat Pemprov DKI yang positif COVID-19.
Seorang pegawai Bagian Humas dan Protokol Setda Pemkot Solo terkonfirmasi positif COVID-19. Akibatnya satu gedung di Balai Kota Solo ditutup selama tujuh hari.
Orang tua murid yang berdemo menuntut sistem PPDB DKI melakukan audiensi dengan DPRD. Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi memimpin langsung audiensi ini.