Meski ada pandemi Corona, Legoland memutuskan tetap menggelar pesta Halloween yang mereka beri nama 'Brick or Treat'. Pesta ini akan digelar 15 Oktober nanti.
Pasangan asal Filipina jadi viral setelah menggelar pernikahan mewah di Gardens By The Bay, Singapura. Keduanya terinspirasi dari film 'Crazy Rich Asians'.
"Saat kedua kapal tersebut lego jangkar ada tembakan secara tiba-tiba. Para kru kapal ketakutan dan memutus tali jangkar melarikan diri," kata AKP M Sihombing.
Pandemi Corona bukan penghalang untuk bersenang-senang. Contohnya warga perumahan di Florida, AS yang membuat kebun binatang di halaman rumah. Seperti apa?