Ketua Fraksi PAN Putri Zulkifli Hasan sampaikan duka atas wafatnya driver ojek online Affan Kurniawan. Ia mendorong keadilan dan transparansi penanganan kasus.
DPR menerima surat presiden (surpres) terkait pencalonan duta besar (dubes) negara sahabat untuk Indonesia. Supres tersebut dibacakan saat rapat paripurna.
Melly Goeslaw, anggota DPR RI, meminta maaf atas kontroversi dan berduka untuk pengemudi ojek online yang meninggal. Ia berharap bisa berbuat lebih baik.