"Saya meyakini pembangunan IKN ini bukan hanya membangun istana yang megah. Tapi juga sebagai simbol transformasi pembangunan di Indonesia," kata Gibran.
Massa mahasiswa dari berbagai universitas menggelar aksi di depan Balai Kota Solo, Senin (18/12) kemarin. Para mahasiswa sempat berniat menantang debat Gibran.