Sekitar 400 rumah di Desa Jayagiri Kabupaten Cianjur, Jawa Barat terendam banjir akibat luapan sungai. Tidak ada korban jiwa, namun puluhan keluarga diungsikan.
Banjir bandang menerjang wilayah Kecataman Cicurug, Kabupaten Sukabumi. Tiga orang hanyut dan dua di antaranya ditemukan dengan kondisi tidak bernyawa.
Longsor dan luapan sungai terjadi di Desa Cibulih, Kecamatan Cidaun, Kabupaten Cianjur. Akibatnya kejadian itu satu rumah warga ambruk dan jembatan putus.
Dua ekor ular sanca ditangkap warga di tengah banjir di Kota Pekalongan, Jawa Tengah. Dua ular sanca itu masing-masing panjang sekitar satu meter dan dua meter.
12 ribu warga desa Dayeuhkolot terdampak banjir yang menerjang sejumlah wilayah di Kabupaten Bandung. Sebagian besar warga bertahan di rumahnya masing-masing.
Genap tiga hari, underpass Kemayoran terendam banjir dan belum dapat dilintasi oleh pengendara. Kini, banjir di underpass Kemayoran masih setinggi 4 meter.