Presiden Prabowo dan Jokowi bertemu malam ini. Prabowo menyebut dirinya mengundang Jokowi untuk makan malam di kediamannya di Kertangera, Jakarta Selatan.
Norwegia akan memungut pajak turis mulai musim panas 2026. Pajak ini bertujuan meningkatkan infrastruktur pariwisata dan mengatasi lonjakan pengunjung.
Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno dukung perdagangan karbon Indonesia di KTT COP30. Ia menyebutkan potensi karbon besar dan aturan sudah siap untuk implementasi.
Puan Maharani sebut DPR telah membentuk 126 Undang-undang selama 5 tahun terakhir. Hal ini disampaikan Puan saat Sidang Paripurna DPR tentang RAPBN Tahun 2025.
Ketua DPR Puan Maharani mengatakan pada periode 2019-2024 telah menyelesaikan 225 RUU menjadi Undang-Undang. 177 di antaranya merupakan RUU kumulatif terbuka.