detikJatim
2 Pelaku Curanmor di Kahuripan Nirvana Sidoarjo Dibekuk dan Ditembak
Dua pelaku pencurian kendaraan bermotor di Sidoarjo, berhasil ditangkap. Mereka ditangkap di Asemrowo, Surabaya. Salah satu dari pelaku terpaksa ditembak.
Jumat, 25 Mar 2022 16:25 WIB







































