Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengungkap alasan rapimnas dan kongres partainya berakhir digabung. Prabowo menyebut hal itu demi penghematan.
Eksekutif Nasional LMND deklarasikan Badan Pekerja Kongres X. Kongres akan bahas isu global dan strategi perjuangan organisasi, berlangsung 23-27 Oktober 2025.
Ketua DPP PDIP Yasonna Laoly menanggapi penundaan kongres, menegaskan partai masih konsolidasi dan menunggu arahan Megawati. Kongres tetap direncanakan 2025.