Semua warga bisa membeli paket sembako yang terdiri dari 5 kg beras, 2 liter minyak goreng, 1 kg gula pasir, dan 1 kg tepung terigu seharga Rp 100.000.
Sebanyak 106 anggota DPRD DKI akan mendapat pakaian dinas baru dengan total anggaran Rp 3 miliar. Anggaran baju dinas itu naik dibanding tahun sebelumnya.
Sumatera Selatan masuk dalam 5 besar destinasi gemuk di Indonesia versi BBWI. Disbudpar Sumsel pun berharap jumlah kunjungan wisatawan meningkat 15 persen.
Pembangunan tanggul di Hek Kramat Jati hampir selesai. Dinas SDA DKI menjelaskan hal ini. Tanggul ini perlu untuk mencegah meluapnya air Kali Baru ke jalan.
Besaran UMP DKI Jakarta sebenarnya sudah layak untuk menopang kehidupan pekerja lajang. Tetapi, UMP tersebut tidak cukup menopang pengeluaran sebuah keluarga.