Pansel umumkan hasil seleksi uji kompetensi pada lelang empat jabatan eselon II Pemkot Medan. Berikut daftar calon yang dinyatakan lulus seleksi uji kompetensi.
Kemenkes RI melaporkan kenaikan kasus positif COVID-19 menjadi 3%. Warga Mataram diminta waspada terhadap varian baru dan tetap terapkan protokol kesehatan.
Polres Jember amankan truk bermuatan 3.330 botol arak Bali. Penangkapan dilakukan setelah truk melaju dengan kecepatan tinggi. Proses hukum sedang berlangsung.
Pemkot Mataram mengajukan anggaran Rp 5 miliar ke Kemendikdasmen untuk perbaikan belasan sekolah rusak akibat banjir bandang di Mataram beberapa waktu lalu.
Telur berbumbu pedas gurih ala Bali ini juga cocok dijadikan lauk untuk makan siang. Tampilannya mirip telur balado, tapi bumbu rempahnya lebih kompleks.