detikJatim
Lagi-lagi Sahara Absen Panggilan Polisi soal Laporannya pada Yai Mim
Eks dosen UIN Imam Muslimin dilaporkan melakukan pelecehan terhadap tetangganya, Sahara. Pemanggilan Sahara oleh polisi terpaksa ditunda karena tidak hadir.
Kamis, 16 Okt 2025 13:39 WIB







































