Virus ini sudah menjangkiti banyak orang, termasuk pejabat-pejabat negara di dunia. Iran, adalah negara yang pejabatnya paling banyak terjangkit Corona
Ayah Luka Jovic, Milan Jovic, membela sang anak yang terancam hukuman pidana akibat keluyuran di Beograd. Ia siap merelakan anaknya ditahan jika bersalah.
Pantai-pantai di Spanyol kemungkinan akan buka lagi pada pertengahan Juni. Pihak asosiasi wisata di sana akan 'memberontak' terhadap keputusan pemerintah.
Salah satu negara favorit wisatawan di dunia, Spanyol, akan membuka perbatasannya. Tapi, Negeri Matador hanya membuka pintu untuk turis-turis di Eropa.