Tim SAR telah mengevakuasi empat jenazah korban ambruknya bangunan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Khoziny di Sidoarjo. Total daftar korban meninggal 9 orang.
Proses pengangkutan reruntuhan Ponpes Al Khoziny di Sidoarjo dimulai. Proses ini melibatkan 208 personel Polresta dan TNI untuk pengamanan dan evakuasi korban.
Seorang WNA Rusia, Sergei Eliseev, hilang saat memancing di Bali. Pencarian oleh Basarnas dan tim SAR terus dilakukan setelah jukungnya ditemukan tanpa awak.
Pelaku tabrak lari yang menewaskan pasutri dan dua anaknya di Plupuh, Sragen, telah ditangkap. Pelaku Risnadi (38) kabur ke Solo usai menabrak para korban.
Tim SAR gabungan menemukan satu dari tiga korban minibus yang jatuh ke jurang di Pakpak Bharat. Korban dievakuasi ke RSUD Subulussalam untuk identifikasi.