Pajar Sodik (19) diduga membakar rumah orangtuanya di Madina, Sumut. Ia sebelumnya memang kerap cekcok dengan ibunya karena tak diberi uang untuk beli ganja.
Pos Brimob di Mimika rusak setelah dilempari batu sekelompok OTK. Sejumlah barang elektronik milik anggota Brimob yang berjaga hilang dijarah saat insiden itu.
Warga Cirebon demo di depan Dinas Pendidikan, protes pungutan seragam sekolah yang mencapai jutaan rupiah. Aksi diwarnai bakar ban dan tuntutan mendesak.
Lalu lintas di depan Gedung DPR Jakarta masih ditutup akibat demo. Hanya akses jalan tol yang dibuka, sementara perbaikan separator busway sedang dilakukan.
Massa sopir truk memblokade sebagian akses ke Monumen Nasional (Monas), terutama sepanjang Jalan Medan Merdeka Selatan yang mengarah ke Stasiun Gambir.
Aliansi mahasiswa di Makassar menggelar aksi damai menuntut pembebasan empat anggota NFRPB yang terjerat kasus makar. Mereka menyerukan keadilan untuk Papua.