detikTravel
Viral Turis Israel Ngamuk ke Pendemo Pro Palestina di Jepang, Dihujat Netizen
Turis Israel kembali mendapat sorotan. Kali ini, mereka ngamuk-ngamuk ke pendemo pro Palestina di Tokyo, Jepang. Eh, mereka malah dihujat netizen.
Jumat, 26 Jul 2024 21:05 WIB